Lirik Nasyid

Lirik Nasyid Doa Perpisahan Brothers

Berikut ini Lirik Nasyid Doa Perpisahan – Brothers

Lirik Nasyid Doa Perpisahan Brothers
Nasyid Doa Perpisahan Brothers

Pertemuan kita di suatu hari
Menitikkan ukhuwah yang sejati
Bersyukurku kehadap Illahi
Di atas jalinan yang suci

Namun kini perpisahan yang terjadi
Dugaan yang menimpa diri
Bersabarlah diatas suratan
Kutetap pergi jua

Kan kuutuskan salam ingatanku
Dalam doa kudusku sepanjang waktu
Ya Alloh bantulah hamba-Mu
Mencari hidayah dari pada-Mu

Dalam mendidikan kesabaranku
Ya Alloh tabahkan hati hamba-Mu
Diatas perpisahan ini
Teman betapa pilunya hatiku

Menghadapi perpisahan ini
Pahit manis perjuangan
Telah kita rasa bersama
Semoga Allah meredhoi
Persahabatan dan perpisahan iniā€¦

Demikianlah lirik Nasyid Doa Perpisahan – Brothers. Videonya dapat dilihat Dibawah ini. Semoga bermanfaat.

https://www.youtube.com/watch?v=xU1bVsag5xs

Lihat Semuanya

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker